Cara Memasak Lezat NO OVEN, NO MIXER, NO TELUR Cookies Gewdtime ala Rumahan 🍪

Enak, Sehat dan Mengenyangkan.

NO OVEN, NO MIXER, NO TELUR Cookies Gewdtime ala Rumahan 🍪.

NO OVEN, NO MIXER, NO TELUR
Cookies Gewdtime ala Rumahan 🍪 Kamu dapat memasak NO OVEN, NO MIXER, NO TELUR Cookies Gewdtime ala Rumahan 🍪 menggunakan 5 bahan dan 6 langkah. Berikut cara membuat nya.

Bahan-bahan NO OVEN, NO MIXER, NO TELUR Cookies Gewdtime ala Rumahan 🍪

  1. Siapkan 8 sdm tepung rendah (aku pakai kunci biru).
  2. Siapkan 6 sdm blueband cake n cookies (kalo tidak ada pakai blueband serbaguna jg bisa).
  3. Siapkan 4 sdm gula halus (saring dulu).
  4. Siapkan 2 sdm cocoa powder (kalo tdk ada bisa pakai milo, chocolatos, atau kental manis coklat).
  5. Kamu membutuhkan Toping: sprinkles atau chococips.

NO OVEN, NO MIXER, NO TELUR Cookies Gewdtime ala Rumahan 🍪 Instruksi

  1. Aduk/kocok gula halus dengan margarin sampai creamy dan warna berubah..
  2. Tambahan tepung. Aduk rata..
  3. Beri cocoa powder/milo/bubuk chocolatos. Aduk rata..
  4. Kemudian bentuk bulat dan pipihkan menggunakan garpu. Beri toping..
  5. Olesi saringan panci dengan margarin. Letakkan adonan tsb dan panggang menggunakan teflon selama 15-20 menit. Tutup teflon. Gunakan api paling kecil. Berhubung ini manggangnya menggunakan oven jadi hrus sering2 ditengok agar tidak gosong. (Jika kalian ada oven, bisa dipanggang menggunakan suhu 120 derajat, api atas bawah selama 20-25 menit)..
  6. Jika 20 menit bagian bawah sudah kering tp bagian atas masih lembek, angkat saja lalu didinginkan. Nanti cookies tsb akan mengeras sendiri. Simpan di toples dan cookies siap dimakan kapan saja 😚.