#Es Buah Markisa.
Kamu dapat membuat #Es Buah Markisa menggunakan 3 bahan dan 4 langkah. Berikut cara membuat nya.
Bahan-bahan #Es Buah Markisa
- Siapkan 1/2 kg markisa.
- Siapkan Simpel syrup๐1/4 kg gula putih+150ml air.
- Kamu membutuhkan secukupnya Air Es batu.
#Es Buah Markisa Tata cara
- Simpel syrup>masak hingga gula larut lalu sisihkan...
- Potong ujung markisa lalu keruk isi nya menggunakan sendok.tuang ke panci/wadah lain nya..tambahkan air gula dan es batu...
- Penyajian:siapkan gelas tuang markisa kedalam gelas..es markisa siap di minum>seger nyes๐๐๐.
- Selamat mencoba.